Minggu, 28 Apr 2024
  • MEWUJUDKAN LEMBAGA PENDIDIKAN VOKASI YANG UNGGUL SERTA MENGHASILKAN TAMATAN BERKARAKTER PROFIL PELAJAR PANCASILA, MENYONGSONG PUNCAK BONUS DEMOGRAFI INDONESIA

Seminar Literasi Digital

Singkawang, Jum’at 8 Maret 2024 SMK Negeri 1 Singkawang terpilih sebagai tempat pelaksanaan kegiatan Seminar Digital Literasi yang bertempat di Aula SMKN 1 Singkawang dengan Peserta 250 orang di mulai pada pukul 08.30 Wib s.d dengan selesai.  Kepala Sekolah bapak Yudi  Firman Santosa, ST.,M.T.I menyampaikan agar siswa aktif dalam mengikuti kegiatan ini sampai selesai dengan harapan agar siswa siap dalam menghadapi tantangan teknologi masa depan.

Moderator : JALALUDDIN, S.Pd.I.,M.Pd
Narsum 1 : Simon Murdani Yusuf, S.ST
Narsum 2 : Muhammad Arifin (skill)
Narsum 3 : Multi Juniarti, A.Md. (safety)

narasumber 1 akan membawakan digital ethic

Narasumber 2 akan membawakan materi Skill

Narasumber 3 akan membawakan materi Safety

 

 

 

 

Post Terkait

0 Komentar

KELUAR